Akademik
Kegiatan Akademik
Pengumuman Teknis Penyelenggaraan dan Jadwal UTS Ganjil 2020/2021
Berhubungan dengan kegiatan perkuliahan yang masih dilaksanakan secara daring, maka kegiatan Ujian Tengah Semester (UTS) Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021 dilakukan secara online. Pelaksanaan UTS dilakukan melalui laman e-kuliah.unisba.ac.id dan onedrive prodi. Ujian dilaksanakan sesuai dengan jadwal ujian yang telah di tetapkan. Untuk lebih jelasnya mengenai Teknik Penyelenggaraan dan Jadwal UTS Semester Ganjil 2020/2021 dapat dilihat pada tautan ini.
Pengumuman Teknis Penyelenggaraan dan Jadwal UTS Ganjil 2020/2021 Read More »
Pelatihan Bahasa Inggris
UPT Bahasa Unisba menyediakan Program Bahasa Inggris, yaitu Conversation Class dan TOEFL Preparation Class.Conversation Class yang diperuntukan bagi civitas akademika dan masyarakat umum guna meningkatkan dan mendalami kemampuan bahasa Inggris yang difokuskan pada percakapan sehari-hari dengan tema yang umum. Program ini difokuskan untuk meningkatkan kemampuan speaking dan listening. Sedangkan TOEFL Preparation Class untuk menentukan kemampuan
Pelatihan Bahasa Inggris Read More »
Jadwal Kuliah Teknik Industri Unisba Semester Ganjil 2020-2021
Berikut jadwal perkuliahan Program Studi Teknik Industri Unisba untuk Semester Ganjil Tahun Akademik 2020-2021. Perkuliahan berlangsung mulai tanggal 21 September 2020 sampai dengan 01 Januari 2021. Jadwal kuliah dapat diunduh di tautan ini.
Jadwal Kuliah Teknik Industri Unisba Semester Ganjil 2020-2021 Read More »
Jadwal Kuliah Semester Antara Tahun Akademik 2019-2020
Berikut kami sampaikan jadwal Semester Antara Program Studi Teknik Industri, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan:1. Perkuliahan semester antara dilaksanakan 2x dalam seminggu untuk setiap mata kuliahnya.2. Jadwal sudah diatur sedemikian rupa sehingga sangat kecil kemungkinan untuk terjadinya bentrok. 3. Ada beberapa mahasiswa yang kelasnya berubah dari yang sudah diumumkan di SIAKAD. Update kelas kemungkinan
Jadwal Kuliah Semester Antara Tahun Akademik 2019-2020 Read More »
Ketentuan dan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Semester Antara Tahun Akademik 2019-2020
Kepada mahasiswa dan mahasiswi Teknik Industri Universitas Islam Bandung, kami sampaikan beberapa ketentuan dan petunjuk teknis pelaksanaan Semester Antara Tahun Akademik 2019-2020 yang perkuliahannya akan dilaksanakan secara daring pada tanggal 09 Juli 2020. Info selengkapnya dapat dilihat pada laman berikut ini: Pengumuman Pelaksanaan Semester Antara
Ketentuan dan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Semester Antara Tahun Akademik 2019-2020 Read More »
Nilai UAS Semester Genap Tahun Akademik 2019-2020
Berikut kami sampaikan nilai UAS Semester Genap Tahun Akademik 2019-2020 Program Studi Teknik Industri.Link Nilai UAS : https://unisba-my.sharepoint.com/:f:/g/personal/teknikindustri_unisba_ac_id/El9p9H7qXZ5Ek9vX4rQXYL0B1x9S7ioQkSvt8ExyDJsUVg Untuk mata kuliah yang belum ada pada link tersebut, akan kami upload jika sudah ada nilainya.
Nilai UAS Semester Genap Tahun Akademik 2019-2020 Read More »
Pengumuman UAS Online Manajemen SDM Berbasis Kompetensi
Spesifikasi jawaban dengan ketikan komputer:– Jawaban disimpan dengan format pdf.– Format nama file : UAS_MSDMBK_(Nama/NPM) Untuk jawabannya mohon kirim email ke : muhammadnaufalathala@gmail.com Format subject email : UAS_MSDMBK_(Nama/NPM) Untuk format nama file dan subject email harap diperhatikan!Batas pengiriman jawaban sampai dengan jam 13.00 WIB
Pengumuman UAS Online Manajemen SDM Berbasis Kompetensi Read More »
Pengumuman UAS Online Manajemen Sumber Daya Manusia
Link download soal : https://unisba-my.sharepoint.com/:b:/g/personal/teknikindustri_unisba_ac_id/Ee1luT4o8YBJuX2kcX0aYLABno4duuVlGZkcKzokv4wU1Q Spesifikasi jawaban ujian menggunakan email:1) Spesifikasi jawaban dengan ketikan komputer:– Jawaban disimpan dengan format word/pdf.– Format nama file : Matakuliah_Kelas_Nama_NPM.2) Spesifikasi jawaban dengan menggunakan tulisan tangan:– Jawaban UTS ditulis di kertas HVS putih polos.– Jawaban difoto/discan, jika jawaban lebih dari 1 halaman harus digabungkan dalam 1 file format word/pdf.– Maksimal ukuran
Pengumuman UAS Online Manajemen Sumber Daya Manusia Read More »
Pengumuman UAS Online Statistika Industri
Link download soal : https://unisba-my.sharepoint.com/:b:/g/personal/teknikindustri_unisba_ac_id/Eaez4Z6gRJJNnXoCxzh_F5sB9ySDScDf95jR2HIUMAx0uA?e=xQYTAg Spesifikasi jawaban ujian menggunakan email:1) Spesifikasi jawaban dengan ketikan komputer:– Jawaban disimpan dengan format word/pdf.– Format nama file : Matakuliah_Kelas_Nama_NPM.2) Spesifikasi jawaban dengan menggunakan tulisan tangan:– Jawaban UTS ditulis di kertas HVS putih polos.– Jawaban difoto/discan, jika jawaban lebih dari 1 halaman harus digabungkan dalam 1 file format word/pdf.– Maksimal ukuran
Pengumuman UAS Online Statistika Industri Read More »